Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2016

Kontrol Games Anak Anda

Gambar
Saat saya kecil dahulu, hal yang paling menghibur adalah film kartun atau Si Unyil yang tiap akhir pekan sudah pasti menjadi tontonan paling keren lantaran tayangan anak pada saat itu masih minim. Jika tak menonton televisi, main masak-masakan atau boneka bagi anak perempuan atau mobil-mobilan dan layangan bagi anak laki-laki tahun 1980-an sudah sangat menyenangkan. Tapi itu dulu, sebelum teknologi secanggih saat ini. Kini dengan berkembangnya teknologi, membuat gadget dan game ikut berevolusi, sehingga membuatnya menjadi hiburan paling laris manis bagi generasi belia zaman sekarang. Dan bukan hal mengejutkan jika banyak anak balita alias bawah lima tahun yang lebih cakap mengoperasikan smartphone atau telepon pintar dibanding orangtuanya, mendownload game yang mereka suka, kemudian memainkannya. Dan tak jarang mereka memiliki tablet sendiri, khusus untuk main game. Alasan orangtua mengizinkan anak main game sejak usia sangat dini adalah sebagai hiburan si buah hati atau sebenarny...

Tips Biar Tikus Tidak Di Rumah ...

Gambar
Tikus adalah hewan pengerat yang tidak kita sukai. Hewan ini kecil licik dan cekatan dalam menghindari lawan. Seringkali tikus ini tinggal di dalam rumah kita dan memakan makanan yang tidak kita jaga. Tikus juga bisa menjadi biang penyebar penyakit. Oleh karena itu kita tidak bisa membiarkan tikus berada di dalam rumah.  Ada beberapa tips untuk mengusir tikus dari rumah, antara lain : Sebarkan Kulit Durian Buah Durian adalah buah yang tidak disukai oleh Tikus, buah ini memiliki aroma, rasa dan tekstur yang khas. Caranya potong kulit durian sebesar kotak korek api, lalu sebar pada jalur yang sering dilewati oleh si Tikus. Hati - hati jangan sampai Anda menginjak kulit durian tersebut apalagi Tikus ( tikus tidak pakai sendal atau sepatu ) Pelihara Kucing Untuk hal ini anda harus mencari Kucing yang suka berburu, lincah dan gesit. Carilah Kucing kampung, jangan type kucing Anggora atau Persia. Beri peralatan kepada si Kucing untuk berburu. Semprotkan ...

Ini Dia ! Penyebab Perut Buncit

Gambar
Berikut beberapa alasan ilmiah mengapa perut Anda  Buncit dan menimbun banyak lemak Mengonsumsi lemak jahat Untuk mengurangi lemak di perut, konsumsilah lemak baik, terutama lemak tak jenuh tunggal. Biasanya lemak seperti ini terdapat pada selai kacang. Sedih berkepanjangan Jika perempuan mengalami depresi dan sedih berkepanjangan cenderung berpotensi buncit. Alasan utamanya adalah bahwa saat Anda depresi dan sedih, Anda akan cenderung malas bergerak. Kekurangan magnesium Magnesium bermanfaat untuk lebih dari 300-an fungsi dalam tubuh. Orang yang mengonsumsi banyak magnesium memiliki kadar gula darah dan insulin yang rendah. Konsumsi makanan kaya magnesium seperti ikan, kacang-kacangan, biji-bijian utuh, alpukat, pisang dan cokelat hitam. Diet soda Sebuah studi menunjukkan bahwa mereka yang gemar mengonsumsi diet soda memiliki kadar lemak yang tinggi di bagian perut. Kurang tidur Tidur yang berkualitas adalah hal paling penting dalam menjalankan hidup sehat. Ganggu...

Untuk Wanita, Ini Makanan Pencegah Kanker Payudara

Gambar
Penyebab kanker rata-rata karena faktor genetik, karsinogen, dan juga gaya hidup. Faktor terakhir, alias gaya hidup, dianggap berpengaruh besar sebagai penyebab kanker. Banyak yang percaya bahwa membiasakan hidup sehat mampu mengurangi resiko terkena kanker. Beberapa makanan seperti minyak ikan dipercaya dapat mencegah timbulnya kanker.  Berikut ini jenis makanan yang membantu melawan kanker payudara : Sayuran cruciferous Sayuran yang masuk dalam kelompok ini terkenal akan kandungan glucosinolate, yaitu kandungan kimia belerang yang menyebabkan timbulnya rasa pahit dan aroma kuat dari sayuran keluarga cruciferous. Kandungan kimia yang dihasilkan bisa membantu mencegah resiko kanker. Sayuran yang masuk dalam kelompok ini adalah bawang putih, bawang bombay, kubis. Sayuran berdaun hijau Lutein dan Zeaxanthin yang ditemukan pada sayuran berdaun hijau seperti bayam dan kol membantu mencegah resiko kanker payudara. Tomat   Mengkonsumsi buah seperti tomat yang kaya akan ...

Ouwww ... ! Makan Buah Lebih Sehat daripada Minum Jus Buah

Gambar
Untuk melengkapi sarapan dan supaya segar banyak orang memilih minum jus buah. Meskipun menyehatkan tetap lebih baik makan buah segar.  Jus buah segar bisa dibuat langsung saat akan diminum. Tetapi juga banyak produk jus kemasan dengan beragam rasa. Sayangnya jus buah kemasan yang dijual dijual di supermarket rata-rata ditambahkan gula buatan seperti sirup jagung tinggi fruktosa. Bahkan bisa disebut sebagai 'air gula'. Jika jus buah merupakan gula, apa buah segar juga gula?  Buah segar yang utuh terdiri dari jus, kulit buah dan kulit ari. Sementara jus buah kemasan hanya cairan saja. Kulit buah yang bisa dimakan mengandung banyak serat seperti fitonutrien yang mengandung antioksidan dari karoten. Juga flavonoid anti peradangan. Kulit ari buah juga tinggi serat, vitamin, dan nutrisi lainnya.  Sementara jika dibuat jus berarti semua seratnya hilang. Termasuk nutrisi yang ada pada kulit ari dan kulit buah.Tetapi jika ingin lebih menyehatkan dan kurang suka ma...

Awas !! Jangan Minum Melalui Sedotan Plastik

Gambar
Minum dengan sedotan plastik disukai segala usia, memperindah tampilan minuman dan mempermudah ketika minum. Ternyata dengan memakai sedotan plastik tidak akan menambah nikmat minum, malah sedotan plastik  punya efek negatif. Meskipun kecil dan memberi kemudahan dalam menenggak minuman, sedotan plastik juga berdampak buruk bagi lingkungan. Ada empat hal yang bisa terjadi jika terus menerus memakai sedotan plastik untuk minum. 1. Membunuh ikan paus   Menurut penelitian, sekitar 500 juta sedotan sekali pakai digunakan setiap hari. Hampir semuanya berakhir di tempat pembuangan sampah karena sedotan plastik tidak diterima untuk daur ulang. Dari pembuangan sampah, banyak dari sedotan ini berakhir di laut yang kemudian pecah menjadi partikel kecil. Ikan paus dan hewan laut lainnya salah mengira sebagai makanan. 2. Membuat warna bibir seperti perokok  Meskipun Anda tidak merokok, kebiasaan minum es kopi setiap hari bisa memberikan tampilan yang sama dari waktu ke waktu. S...

Bila Anda Sehat, Jangan Lakukan !!

Gambar
Hal - Hal Yang Sembarangan  

Lakukan Hal Ini Untuk Menjaga Kesehatan !!

Gambar
TRAVELING !!!

Untuk Pria, Cara Membedakan Wanita Cantik Alami Dengan Yang Tidak Alami

Gambar
Sosok yang satu ini akan banyak digoda pria ketika berjalan di muka umum. Bodinya aduhai, ditambah parasnya yang cantik, dan senyumannya yang menggoda membuat banyak pria akan tertarik. Hanya saja, seringkali pria tertipu dengan penampilan wanita yang begitu heboh dan menawan. Ada beberapa yang cantik tetapi tidak alami, sekali mendengar suaranya, semua angan-angan bakal buyar.  Menurutnya ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Diantaranya dapat dilihat dari bentuk fisik seperti tinggi badan, ukuran buah dada, adanya jakun dan intonasi suara. Mungkin ini akan  membantu para pria untuk mengidentifikasi, mana sih wanita yang benar-benar cantik itu ? 1.   Paling mudah dilihat barangkali Jakun,  jakun merupakan identitas fisik laki-laki susah dihilangkan. 2.   Ukuran buah dada yang terlalu besar dan selalu terlihat membusung menjadi tanda selanjutnya. 3 .  Intonasi suara juga sulit untuk dibohongi. 4.   Tak ubahnya fisik cewek - cewek tropis ...

Waduhh ! Ini Benar Nggak Ya ?

Gambar
Indonesia Tidak Dijajah Oleh Belanda Selama 350 Tahun! Ini Kronologisnya Pada tahun 1950, Presiden Soekarno pernah menyatakan bahwa Indonesia telah dijajah selama 350 tahun oleh Belanda. Banyak juga guru sejarah dan buku pelajaran yang menyatakan hal demikian. Bukan untuk mengadu domba atau membalikan sejarah, hanya sebagai pengetahuan logika saja.Ternyata, setelah diteliti dari sejarah hukum dan kolonial, Indonesia tidak dijajah selama 350 tahun. Hal ini dibuktikan oleh studi seorang ahli hukum keturunan Belanda-Jawa. Faktanya Belanda mempopulerkan pernyataan ini untuk mengukuhkan kembali kekuasaan Hindia Belanda yang sempat diambil Inggris pada tahun 1811-1816. Melalui pendidikan saat itu, Belanda mencoba menanamkan anggapan bahwa Indonesia telah mereka kuasai sejak kedatangan Cornelis de Houtman. Hal ini dikemukakan oleh ucapan Gubernur Jendral Cornelis de Jonge tahun 1930-an yang menyatakan bahwa Belanda telah berkuasa di Hindia Timur sejak hampir 300 tahun yang lalu dan akan te...

Khusus Suami ! Kepada Isteri Yang Sedang Hamil

Gambar
Ketika hamil, kewajiban dan kegiatan isteri terkadang menjadi lebih terbatas. Pekerjaan berat yang biasanya dikerjakan sendiri oleh isteri kini harus dengan ikhlas dibagi dengan suami. Dalam masa ini, suami seharusnya mengerti dan bersedia berbagi tugas dengannya. Tentu saja semua ini demi menjaga kondisi kesehatan isteri dan janin yang dikandung. Karena, suami yang hebat adalah suami yang memahami kondisi dan mau berbagi beban isteri. Beberapa hal sudah seharusnya dilakukan para suami saat isterinya sedang hamil. Menghibur Isteri   Bukan rahasia lagi bahwa wanita yang sedang mengandung cenderung lebih sensitif dan mudah tersinggung, suasana yang mudah berubah kapan saja tanpa mengenal waktu dan tempat, membuat suami harus lebih ekstra sabar dan memahaminya. Jadi, cobalah menghibur dan meredakan emosi yang bisa kapan saja meledak. Tunjukkan bahwa anda termasuk suami yang dapat diandalkan dan siap menjadi seorang bapak. Kesiapan seorang suami dalam memiliki anak bukan han...

Ini ! Tips Mengecilkan Perut Secara Alami dan Instant

Gambar
Perut buncit pada wanita dan pria dapat diatasi dengan cara mengecilkan perut buncit secara alami yang terbukti ampuh. Beberapa cara alami yang direkomendasikan yakni dengan olahraga, latihan kardio, dan memakan makanan sehat yang teratur. Ada juga beberapa cara yang instant untuk mengecilkan perut tanpa usaha yang berat, cara tersebut merupakan cara instant untuk mengatasi perut buncit. Memiliki perut yang buncit tentu saja menjadi masalah yang tak bisa dibiarkan begitu saja, karena perut buncit tak hanya merusak penampilan anda, tetapi juga membahayakan kesehatan tubuh anda. Mengapa demikian? Yah, karena perut buncit disebabkan oleh timbunan lemak dan sisa makanan yang tidak di keluarkan, yang biasanya disebabkan oleh kurang makanan berserat sehingga masalah pencernaan kurang baik. Berikut Cara - Cara alami untuk mengecilkan perut : Olahraga, olahraga yang direkomendasikan antara lain berlari, berenang , bersepeda dan juga jalan kaki. Tetapi apabila mungkin itu dirasa be...

Memilih Susu yang Terbaik Untuk Ibu Hamil

Gambar
Semua orang sudah tahu bahwa masa kehamilan adalah waktu yang tepat untuk meningkatkan asupan nutrisi baik dari makanan sehat maupun susu sebagai pelengkap. Masalahnya adalah bahwa banyak ibu hamil yang belum mengetahui susu ibu hamil yang paling bagus itu apa. Maka tak heran, banyak sekali yang mananyakan tentang hal ini. Apalagi ada begitu banyak produk susu ibu hamil yang tersedia di pasaran, belum lagi banyaknya iklan yang muncul di telivisi ataupun media lainnya tentang produk susu ibu hamil tertentu. Tambah bingung jadi pilih yang mana. Berikut   gambaran tentang ciri-ciri susu ibu hamil yang paling bagus dan aman untuk dikonsumsi baik bagi ibu maupun bagi janinnya. Jenis Susu Untuk Ibu Hamil Ibu hamil harus minum susu pasteurisasi. Kebanyakan susu sapi yang ditemukan di toko-toko telah di pasteurisasi. Oleh karena itu periksa label jika Anda tidak yakin. Apabila Anda menemukan susu yang tidak dipasteurisasi, maka sebelum diminum harus merebusnya terle...

Hidung Pesek ? Asyik Lho ...

Gambar
  Hidung pesek ternyata juga dapat memberikan keuntungan pada pemiliknya. Terkadang kita yang memiliki hidung tidak mancung ini merasa minder atau kurang percaya diri. Apalagi ditambah dengan wajah yang bulat dan pipi yang tembem. Seringkali wajah yang diinginkan adalah berupa hidung mancung. Hal ini disebabkan karena banyak pandangan dari kalangan masyarakat yang menganggap bahwa hidung yang bertulang tinggi dan mancung punya kesan elegan seperti bangsawan dari zaman Eropa. Namun keunikan hidung pesek bukanlah sesuatu yang harus kita keluhkan.     1. Hidung pesek itu lucu dan menambah aura menggemaskan pada penampilannya. Bahkan wanita-wanita korea banyak yang melakukan operasi plastik agar hidung mereka pesek dan kelihatan mungil ( Sudah terbalik ya, small is beautiful ).     2. Memberi fitur unik dan keelokan yang berbeda dari standar kecantikan konvensional ( Kecantikan Klasik ). Walaupun tidak secantik para model ( sebenarnya ada lho mode...

Lebih Cantik dengan Berwudhu daripada ke Salon

Gambar
   Berwudhu merupakan aktifitas yang sering dilakukan oleh umat muslim sebelum melakukan ibadah yang wajib dilakukan lima kali sehari. Dibalik aktifitas itu, tenyata ada maksud dari Allah Swt yaitu manfaatnya bagi kesehatan kulit wajah. Berdasarkan riset dan penelitian didapat bahwa dengan air wudhu bisa membuat wajah tampak cantik dan kelihatan lebih awet muda. Hasil ini telah disesuaikan dengan Al-Qur'an dan Hadist yang telah menjelaskan secara terperinci. Mempesona dan cantik adalah hal yang sangat didambakan oleh setiap wanita. Hal ini tidak bisa disangkal karena banyak wanita yang rela melakukan apa saja agar terlihat mempesona dan cantik. Mulai dari pergi ke salon perawatan, meminum ramuan atau obat - obatan yang menghabiskan waktu dan biaya yang tidak sedikit. Berbagai jenis produk yang dibuat dari berbagai bahan kimia, mutiara sampai emas. Tentu saja dengan tujuan agar wajah terlihat bersinar, cantik dan awet muda, tanpa memikirkan efek samping dari pr...

Ibu Hamil harus menghindari memakan Sayuran Ini !

Gambar
Kehamilan merupakan masa rawan yang membutuhkan ekstra perhatian, termasuk dalam pemilihan makanan yang dikonsumsi. Ada beberapa hal yang harus diperhatikan Ibu Hamil dalam memilih sayuran untuk dikonsumsi : Sayuran yang berpestisida, ibu hamil memerlukan banyak vitamin, mineral dan serat untuk pertumbuhan janin. Kebutuhan itu didapat dari sayuran dan buah buahan. Sekarang banyak sayuran dan buah - buahan yang memakai pestisida untuk membunuh hama. Maka dari itu jangan pilih sayuran yang berpestisida yang mengandung racun. Untuk mengatasi hal ini, caranya adalah pilih sayuran yang ada bekas gigitan ulat. Karena bila ada bekas gigitan ulat, maka menandakan sayuran tersebut tidak mempunyai racun pestisida ( racun sudah dimakan ulat ). Sayuran yang sudah busuk, meskipun sudah tidak ada racun pestisida, sayuran yang sudah busuk pasti akan berjamur. ( apabila dimakan bukan sayur yang dimakan tetapi jamur ) Sayuran yang memimiliki zat tertentu yang membahayakan kehamilan, salah satu...

Spektakuler !!! Jembatan yang Kereeen ...

Gambar
 1. Jembatan Suroboyo ( Surabaya - Indonesia )    2. Nine Elms Bridge (London)  3. Banpo Bridge ( Korea Selatan )  4. Puente Laguna Garzon (Uruguay)  5. Millau Bridge ( Francis )  6. Køge North Station (Denmark)  7. Garden Bridge (London)  8. Magdeburg Water Bridge ( Jerman )  9. Helix Bridge (Singapura) 10. PonteVecchio ( Italia ) 11. Cikuturug ( Purwakarta - Indonesia ) 12. Sölvesborg Bridge (Swedia) 13. Tukad Bakung ( Bali ) 14. Danjiang Bridge (Taiwan) 15. Kelok 9 ( Padang - Indonesia ) 16. Zhangjiajie Grand Canyon Glass Bridge (China) 17. Akar ( Padang -Indonesia ) 18. Lucky Knot Bridge (China)